HUBUNGAN ANTARA PANJANG TUNGKAI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP KECEPATAN TENDANGAN C DALAM SISWA PENCAK SILAT PERSAUDARAAN SETIA HATI TERATE RAYON BORANG RANTING ARJOSARI CABANG PACITAN PUSAT MADIUN

SEMPANA, ERUS (2020) HUBUNGAN ANTARA PANJANG TUNGKAI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP KECEPATAN TENDANGAN C DALAM SISWA PENCAK SILAT PERSAUDARAAN SETIA HATI TERATE RAYON BORANG RANTING ARJOSARI CABANG PACITAN PUSAT MADIUN. Other thesis, STKIP PGRI PACITAN.

[img] Text
ERUS SEMPANA_PJKR_AR2020.pdf

Download (310kB)

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1.) Hubungan antara panjang tungkai dengan kecepatan tendangan C; 2.) Untuk mengetahui hubungan power otot tungkai dengan kecepatan tendangan C dan 3.) untuk mengetahui hubungan antara panjang tungkai dan power otot tungkai dengan kecepatan tendangan C. Penelitian ini merupakan penelitian korelasi. Metode yang digunakan metode survei dengan mengumpulkan data menggunakan tes dan pengukuran. Populasi penelitian ini adalah siswa Persaudaraan Setia Hati Terate Rayon Borang Ranting Arjosari yang berjumlah 10 siswa putra. Instrumen dalam penelitian ini untuk mengukur panjang tungkai menggunakan meteran, untuk mengukur power otot tungkai menggunakan teknik vertical jump, dan mengukur kecepatan tendangan C menggunakan tes kecepatan tendangan C. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1.) Ada hubungan yang signifikan antara panjang tungkai dan kecepatan tendangan C, dengan nilai korelasi antara r hitung (0.848) > (0.699); 2.) Ada hubungan yang signifikan antara power otot tungkai dengan kecepatan tendangan C dengan nilai korelasi antara r hitung (0.842) > (0.699); 3.) Ada hubungan yang signifikan antara panjang tungkai, power otot tungkai terhadap kecepatan tendangan C, dengan nilai sebesar 13.244 > F tabel sebesar 2.364. Kata kunci: Panjang tungkai, power otot tungkai, tendangan C Abstract: The purpose of this study is to know: 1.) The correlation between leg length and C kick speed; 2.) The correlation between leg muscle power and C kick speed and 3.) The correlation between leg length and leg muscle power and C kick speed. It is kind of the correlation research study. The method used C kick speed is survey method by collecting data using test and measurements. This research population is the students of persaudaraan setia hati terate from Borang District Arjosari who consist of 10 students. Then, the instrument to measure leg length is meter gauge, to measure the power of the leg muscles uses vertical jump technique, and to measure the speed of the C kick uses C kick speed test. The result showed that: 1.) There was a significant correlation between leg length and C kick speed, by correlation value between r count (0.848) > (0.699); 2.) There is significant correlation between leg muscle power and C kick speed with correlation value between r count (0.842) > (0.699); 3) there is significant correlation between leg length, leg muscle power towards C kick speed, with a value of 13.244 > F table of 2.364. Keywords: leg length, leg muscle power, C kick speed

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionNameEmail
UNSPECIFIEDALFINDANA, DICKYdickyalfindana1990@gmail.com
UNSPECIFIEDYUWANA, ARDITA BAGUSarditayuwana333@gmail.com
UNSPECIFIEDWIBOWO, NOFA ARIEFUNSPECIFIED
UNSPECIFIEDPUTRA, BELA MURDIANUNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
Depositing User: Dhita Indah Puspita Rini
Date Deposited: 05 Oct 2020 03:28
Last Modified: 05 Oct 2020 03:28
URI: http://repository.stkippacitan.ac.id/id/eprint/378

Actions (login required)

View Item View Item