PENGARUH KEPERCAYAAN DIRI DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X TKJ SMK NEGERI 1 PACITAN

RAMADHAN, MUHAMMAD DANANG (2022) PENGARUH KEPERCAYAAN DIRI DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X TKJ SMK NEGERI 1 PACITAN. Other thesis, STKIP PGRI PACITAN.

[img] Text
MUHAMAD DANANG RAMADHAN_PM_AB2022.pdf

Download (125kB)
[img] Text
MUHAMAD DANANG RAMADHAN_PM_AR2022.pdf

Download (295kB)
[img] Text
MUHAMMAD DANANG RAMADHAN_BAB 1_PM2022.pdf

Download (987kB)
[img] Text
MUHAMMAD DANANG RAMADHAN_BAB 2_PM2022.pdf

Download (1MB)
[img] Text
MUHAMMAD DANANG RAMADHAN_BAB 3_PM2022.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) pengaruh kepercayaan diri terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan, 2) pengaruh perhatian orang tua terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan, 3) pengaruh kepercayaan diri dan perhatian orang tua secara bersama-sama terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatanex post facto. Subjek penelitiannya adalah siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan yang terdiri dari X TKJ 1, X TKJ 2, dan X TKJ 3. Metode pengumpulan datanya diperoleh dari angket dan dokumentasi. Teknis analisis data menggunakan analisis regresi linear dengan bantuan Program SPSS versi 16.0. Hasil analisis data menyimpulkan bahwa: 1) pengaruh kepercayaan diri terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan, diketahui memiliki pengaruh yang positif pada level cukup kuat sebesar 27,7%, 2) pengaruh perhatian orang tua terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan, diketahui memiliki pengaruh yang positif pada level cukup kuat sebesar 27,9%, 3) pengaruh kepercayaan diri dan perhatian orang tua secara bersama-sama terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X TKJ SMK Negeri 1 Pacitan, diketahui memiliki pengaruh yang positif pada level kuat sebesar 63,2%. Kata Kunci: Kepercayaan Diri, Perhatian Orang Tua, Hasil Belajar Matematika

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionNameEmail
UNSPECIFIEDSUSANTO, HARI PURNOMOharipurnomosusanto@gmail.com
UNSPECIFIEDQUDSIYAH, KHOIRULazril.dito@gmail.com
UNSPECIFIEDSUSANTO, HARI PURNOMOharipurnomosusanto@gmail.com
UNSPECIFIEDAPRIYANI, DWI CAHYANI NURyaa_latif09@gmail.com
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Pendidikan Matematika
Depositing User: Muhammad Yusron Afif
Date Deposited: 27 Oct 2022 01:51
Last Modified: 23 Nov 2022 02:26
URI: http://repository.stkippacitan.ac.id/id/eprint/894

Actions (login required)

View Item View Item