ANALISIS HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN PADA PESERTA DIDIK KELAS 4 SDN 1 SUDIMORO

FADZAR, MUHAMAD ALY and TISNGATI, URIP and SUGIYONO, SUGIYONO (2024) ANALISIS HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN PADA PESERTA DIDIK KELAS 4 SDN 1 SUDIMORO. Other thesis, STKIP PGRI PACITAN.

[img] Text
MUHAMMAD ALY FADZAR_PGSD_AB2023.pdf

Download (111kB)
[img] Text
MOHAMMAD ALY FADZAR_PGSD_AR2023.pdf

Download (367kB)
[img] Text
MUHAMMAD ALY FADZAR_BAB 1_PGSD2023.pdf

Download (136kB)
[img] Text
MUHAMMAD ALY FADZAR_BAB 2_PGSD2023.pdf

Download (229kB)
[img] Text
MUHAMMAD ALY FADZAR_BAB 3_PGSD2023.pdf

Download (236kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan penggunaan media video pembelajaran terhadap hasil belajar IPS peserta didik kelas IV SDN 1 Sudimoro. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Subjek penelitiannya adalah siswa kelas IV SD Negeri 1 Sudimoro. Data diperoleh dari observasi, wawancara, tes tulis, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisa data nilai rata-rata pretes dan postes dan uji peningkatan menggunakan rumus N Gain. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) kurangnya interaksi antara guru dan siswa dalam pembelajaran IPS menggunakan metode ceramah dan tanpa didukung dengan media video; (2) pembelajaran IPS didukung dengan penggunaan media video menunjukkan kategori cukup karena terdapat interaksi guru dan siswa, siswa lebih aktif; (3) hasil belajar peserta didik mengalami peningkatan kategori cukup setelah digunakan media video pada pembelajaran IPS yang ditunjukkan dengan peningkatan skor pretes dan postes dari 46,4 menjadi 88,8; (4) guru mengalami hambatan dalam penggunaan media video berupa jaringan internet dan karakteristik peserta didik. Kata Kunci: Media Video, IPS, Hasil Belajar.

Item Type: Thesis (Other)
Contributors:
ContributionNameEmail
UNSPECIFIEDTISNGATI, URIPuriptisngati@gmail.com
UNSPECIFIEDSUGIYONO, SUGIYONOsugiyonopacitan@gmail.com
UNSPECIFIEDTISNGATI, URIPuriptisngati@gmail.com
UNSPECIFIEDBURHANUDDIN, AFIDafidburhanuddin@gmail.com
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Muhammad Yusron Afif
Date Deposited: 10 Feb 2024 09:47
Last Modified: 10 Feb 2024 13:05
URI: http://repository.stkippacitan.ac.id/id/eprint/1539

Actions (login required)

View Item View Item